
Valentino Ronald Bajud
Valentino Ronald Bajud, Siswa yang tinggal di Kampung Long kerioq ini biasa dipanggil Tino. Tino sangat gemar dengan sepak bola. Meski kakinya sering sakit karena main bola kaki, setiap sore ia kapok bermain bersama teman-temannya di halaman sekolah maupun di lapangan besar.