Kearifan Lokal Nusantara

ISBN: 978-623-6103-07-4

Rp. 70.050,00

Harga Offline: Rp. 70.050,00
Stok: 0
Silakan login dulu untuk membeli.

Indonesia memiliki beragam tradisi lisan. Setiap suku memiliki tradisi lisan yang menarik, kearifan lokal dalam tradisi lisan patut dipahami dan dicatat dalam wilayah akademik agar lebih mudah dipelajari. Asosiasi Tradisi Lisan Jawa Timur berusaha terus mendorong para peneliti untuk mencari dan mendokumentasikan tradisi lisan yang ada. Kerja sama dengan lembaga pendidikan menjadi salah satu cara untuk mendokumentasikan kegiatan yang sudah dilakukan. Kali ini Asosiasi Tradisi Lisan Jawa Timur membukukan hasil penelitian tentang tradisi lisan Nusantara.

 Print on Demand
 kembali
Penulis Everhard Markiano Solissa, Nirmayanti Rapi, Setya Yuwana Sudikan, .... [et al.]
Penerbit USD
Suplier USD
Perkiraan Berat 252 gram
Tahun Terbit 2021
Halaman vi+290